Tujuan bab 10 dan 11 ini adalah menjelaskan:
- Bagaimana karyawan yang termotivasi dapat meningkatkan nilai suatu bisnis
- Bagaimana cara memotivasi karyawan
- Bagaimana memotivasi karyawan yang tidak puas
- Bagaimana mengupayakan kepuasan kerja karyawan
- Bagaimana merekrut karyawan dengan efektif
- Kriteria yang digunakan dalam merekrut karyawan baru
- Bagaimana mengupayakan kesempatan/peluang yang sama bagi semua karyawan
- Tipe kompensasi apa yang harus diberikan pada para karyawan
- Bagaimana memastikan bahwa karyawan telah memiliki keterampilan yang cukup untuk pekerjaan mereka
- Proses seperti apa yang perlu dilakukan untuk mengevaluasi kinerja karyawan.
Bahan Diskusi:
Setelah membaca materi
tersebut, apa yang menarik atau sebaliknya masih membingungkan pada pembahasan
tersebut. Selamat Berdiskusi ……
Menurut saya yang menarik dari mempelajari bab ini adalah mengetahui cara yang disediakan perusahaan agar dapat meningkatkan kepuasan untuk memotivasi karyawannya, seperti program kompensasi, keamanan kerja, jadwal kerja yang fleksibel, dan program keterlibatan karyawan. Serta mengetahui evaluasi dari kinerja karyawan dengan mensegmentasikan evaluasi ke dalam beberapa kriteria, memberikan peringkat evaluasi pada setiap kriteria, dan memberikan pembobotan pada setiap kriteria.
BalasHapusHai Olivia Aldisa.
HapusSaya setuju dengan pendapatmu.
Kita dapat mengetahui cara memotivasi karyawan melalui mempelajari bab ini. Motivasi sangat dibutuhkan agar banyak karyawan berkinerja dengan sangat baik. Selama manajer bisa memotivasi karyawannya secara efektif, kinerja karyawan akan semakin baik sehingga meningkatkan kinerja perusahaan.
Selain adanya evaluasi, juga adanya perekrutan, dan pelatihan.
Di bab ini dijelaskan metode yang digunakan dalam merekrut, melatih dan mengevaluasi kinerja karyawan. Metode perekrutan yang semestinya digunakan untuk memastikan latar belakang karyawan tepat dengan pekerjaan yang didelegasikan kepada mereka.
Pelatihan dapat memungkinkan karyawan untuk menerapkan keterampilan guna melakukan tugas tertentu. Sedangkan metode evaluasi digunakan untuk memastikan bahwa karyawan dihargai ketika mereka berkinerja dengan baik dan bahwa mereka diberi tahu mengenai kekurangannya sehingga mereka dapat memperbaikinya di masa depan.
Jika metode-metode tersebut dilakukan secara efektif, maka kinerja perusahaan akan meningkat.
Sulistia
Kelas A
Akuntansi
saya setuju dengan olivia, Dalam mengelola Sumber Daya Manusia diperlukan untuk meningkatkan efektivitas sumber daya manusia dalam organisasi. Tujuannya adalah memberikan kepada organisasi satuan kerja yang efektif. Untuk mencapai tujuan ini, studi tentang manajemen personalia akan menunjukkan bagaimana seharusnya perusahaan mendapatkan, mengembangkan, menggunakan, mengevaluasi, dan memelihara karyawan dalam jumlah yang kuantitas dan tipe yang kualitas.
Hapussaya setuju dengan pendapat teman-teman. karyawan merupakan sumber daya yang berharga. oleh karena itu sebaiknya perusahaan mempunyai perencanaan sumber daya manusia yang efektif yang memungkinkan perusahaan mengantisipasi kebutuhan jabatan tepat pada waktunya. adanya pelatihan bisa memastikan bahwa karyawan memiliki keahlian dan sistem pengevaluasian bisa memotivasi karyawan untuk bekerja dengan lebih baik.
Hapussaya sangat setuju dengan pendapat anda, bab ini sangat menarik untuk dipelajari bagaimana mengelola sumber daya manusia dalam bisnis dengan cara meningkatkan efektifitas agar karyawan dapat termotivasi dan mengembangkan keahlian mereka.
HapusSaya sependapat dengan olivia dan teman -teman , pada pembahasan bab ini kita dapat lebih memahami cara -cara untuk lebih memotivasi sdm seperti halnya para karyawan seperti pemberian jaminan keselamatan kerja,, kompensasi,dan masih banyak cara lainnya agar karyawan dapat meningkatkan pola kerja secara lebih efektif karena pola kerja para sdm dalam perusahaan itu sendiri yang akan memajukan perusahaan tersebut.
HapusMenurut saya, Dalam sebuah perusahaan manager perlu memitivasi karyawan-karyawan yang kinerjanya menurun sehingga kinerja karyawan tersebut dapat meningkat lebih baik dari sebelum-sebelumnya. Apabila kinerjanya meningkat maka berdampak baik bagi perusahaan.Contoh manager memotivasi karyawan yaitu dengan cara memberikan tunjangan atau bonus yang kepada karyawan yang berprestasi.
HapusSaya setujuh dengan pendapat teman ,bab ini sangat menarik untuk kita pelajari karena dalam bab ini kita bisa mempelajari tentang sumber daya manusia, bagaimana cara mengelolah sumber daya manusia dalam suatu perusahaan dengan cara meningkatkan efektifitas agar karyawan dapat termotivasi dan bisa mengembangkan keahlian mereka.
HapusSaya setuju dengan pendapat anda dalam pembahasan ini dapat mengetahui cara memotivasi karyawan dalam meningkatkan nilai suatu bisnis serta mengupayakan peluang bagi karyawan dan melakukan proses bagaimana untuk mengevaluasi kinerja dari karyawan dalam mengelola sdm yang baik di suatu bisnis.
Hapuspada bab ini saya setuju dan tertarik untuk dapat mengetahui cara memotivasi karyawan dalam dunia bisnis agar karyawan tersebut dapat mengelola sumber daya manusia yang baik dan sebagaimana mestinya di dalam suatu dunia bisnis
Hapussaya setuju degan pendapat teman-teman dalam sebuah perusahaan dibutuhkan motivasi untuk para karyawan supaya memacu semangat mereka agar dapat bekerja lebih baik lagi dan dapat memproduksi barang - barang yang baik pula sehingga pada akhirnya semua itu dapat memuaskan konsumen sehingga berpegaruh pada profit yang didapatkan perusahaan.
Hapussaya setuju dengan pendapat anda,mengelola sumber daya manusia sangat penting dalam bisnis untuk meningkatkan efektifitas kerja dalam bisnis dan untuk memotivasi karyawan agar dapat bekerja dengan efektif dan juga lebih mengembangkan keahlian mereka.
Hapussaya setuju dengan pendapat anda karena karyawan dalam perusahaan memiliki peran yg sangat penting dalam jalannya perusahaan tersebut. maka dari itu seorang manager harus dapat memotivasi karyawan agar dapat terus bekerja dlm perusahaannya serta memahami keluhan-keluhan karyawan. terkadang kompensasi juga diperlukan agar karyawan mempunyai lagi semangat untuk bekerja, kompensasi dlm gaji misalnya. dan hendaknya karyawan yg memiliki skill baik dispesifikasikan tersendiri.
HapusSaya setuju.. Karena dalam bab ini dapat mengetahui cara memotivasi karyawan dalam meningkatkan nilai suatu bisnis serta mengupayakan peluang bagi karyawan dan melakukan bagaimana cara meningkatkan efektifitas agar karyawa n dapat termotifasi dan bisa mengembangkan keahlian mereka..
Hapussaya setuju dengan pendapat anda,bahwa karyawan di dalam suatu perusahaan harus diberi kepuasan di dalam bekerja,agar mereka dapat bekerja dengan menghasilkan yang baik untuk perusahaan,Dan manajer perusahaan harus memotivasi pekerja nya agar efektif dalam bekerja dan mengatur jadwal jam bekerja mereka agar menghasilkan hasil yang baik untuk perusahaan.
HapusSaya setuju dengan pendapat anda, karena dalam pembahasan ini tentang motivasi karyawan dalam sebuah perusahaan untuk mengelola sumber daya manusia agar karyawan bisa berkerja secara efektif dan maksimal di bidang keahlian nya dan dpt memuaskan konsumen untuk dapat profit yang maximal.
Hapussaya sangat setuju dengan pendapat teman, sebuah perusahaan memiliki manager yang dapat memotivasikan karyawan-karyawan dalam dunia bisnis sehingga karyawan dapat mengevaluasi kinerja kerja karyawan dalam sdm sehingga dapat memuaskan konsumen.
Hapussaya setuju dengan pendapat teman-teman. motivasi merupakan sesuatu yang bertujuan membangun perusahaan bila semua karyawan memiliki motivasi yang tinggi akan pekerjaan mereka , hal tersebut akan mempengaruhi kinerja perusahaan menjadi lebih baik.
Hapussaya juga setuju dengan pendapat kalian semua, motivasi memang diperlukan, karena motivasi yang baik akan meningkatkan kinerja yang baik pula sehingga karyawan dapat menjalankan tugasnya dengan baik sesuai dengan tujuan perusahaan. Menurut saya memotivasi karyawan tidak hanya berusaha semaksimal mungkin memberikan gaji yang tinggi namun diperlukan juga hal-hal kecil yang dapat meningkatkan dedikasi karyawan terhadap perusahaan seperti memberikan bonus yg mereka dapat hargai, memberikan hari libur yang sesuai sehingga karyawan tidak selalu diforsir untuk tetap bekerja dan yang tak kalah pentingnya karyawan harus selalu diajak berdiskusi agar karyawan merasa bahwa dirinya dianggap diperusahaan tersebut. Mungkin itu hanyalah hal-hal kecil yang sering dilupakan, namun menurut saya itu bisa menambah dedikasi karyawan terhadap sebuah perusahaan dimana ia bekerja.
HapusThx
Saya setuju dengan pendapat kalian semua. SDM sangat penting perannya dalam berbisnis. SDM berhubungan dengan pengendalian sistem formal dalam organisasi, untuk menjamin penggunaan dan pengembangan bakat manusia secara efektif dan efisien guna mencapai tujuan perusahaan. Untuk menghasilkan kualitas SDM yang berkualitas, diperlukan pendidikan dan pelatihan yang terus menerus. Pendidikan ini bisa dilakukan secara internal perusahaan, in house training, ataupun mengirimkan pekerja secara bergantian ke berbagai training provider baik di dalam negeri maupun di luar negeri, untuk melakukan seminar, workshop dan lain-lain.
HapusSaya setuju dengan pendapat anda. Dalam sebuah perusahaan, karyawan adalah salah satu pemegang kepentingan yang mempengaruhi produktivitas perusahaan. Maka dari itu tindakan perusahaan seperti mengadakan seminar, memberikan bonus, dan promosi dilakukan untuk memotivasi karyawan. Tentu karyawan yang memiliki motivasi tinggi akan mempengaruhi kinerjanya menjadi lebih produktif, sehingga meningkatkan produktivitas perusahaan. Produktivitas perusahaan yang baik akan meningkatkan kepuasan konsumen, sehingga dapat meningkatkan keuntungan bagi perusahaan. Tentunya selain tindakan memotivasi karyawan, perusahaan perlu juga untuk memperhatikan kenyamanan karyawannya yaitu melalui pemberian perlakuan yang sama kepada setiap karyawan, menjamin keselamatan kerja, dan memberikan hari libur agar karyawan dapat merasa nyaman berkerja.
HapusBenar sekali. Dalam suatu perusahaan, karyawan sangatlah berharga karena mereka merupakan salah satu komponen dari stakeholders yang merupakan pemangku kepentingan segala kegiatan perusahaan. Jadi, dalam memotivasi karyawan harus dilakukan dengan baik.
Hapusya, saya setuju dengan pendapat kalian semua. Tanpa karyawan, perusahaan tidak akan mudah berdiri sendiri. Tanpa motivasi yang jelas pula, karyawan tidak akan bisa bekerja secara optimal dan efektif. Pentingnya memotivasi karyawan juga sangat diperlukan, Selain untuk memperoleh uang, motivasi lain juga dibutuhkan. Tindakan memperhatikan keselamatan kerja karyawan, rasa nyaman dan aman diperlukan juga dapat mendukung karyawan di perusahaan yang berdampak dengan hasil kerjanya.
Hapussaya setuju, Tanpa SDM bisnis tidak akan berjalan dengan lancar. oleh karena itu perusahaan selalu mencari dan meningkatkan SDM. Membuat pekerja merasa nyaman itu juga membantu peningkatan kinerja dan pelayanan perusahaan ke konsumen.
HapusMemotivasi karyawan sangatlah penting. Dengan memotivasi karyawan dapat meningkatkan produktivitas perusahaan sehingga kinerja perusahaan semakin maksimal. Selain memotivasi karyawan kita juga harus dapat menciptakan suasana lingkungan kerja yang nyaman sehingga dapat menunjang efisiensi dalam perusahaan
HapusYa, dalam sebuah perusahaan tentunya ada seorang atasan dan bawahan seperti yang telah dijelaskan dalam bab-bab sebelumnya. Seorang atasan juga harus bisa memotivasi karyawan agar karyawan dapat bekerja secara maksimal. Sebuah motivasi bagi seorang karyawan sangatlah penting, agar karyawan tersebut dapat bekerja demi kelancaran sebuah perusahaan. Motivasi tersebut dapat berasal dari manajer, partner kerja, dan orang-orang lain sekitar. Memotivasi juga merupakan bentuk pengembangan soft skill.
HapusSaya setuju dalam perusahaan harus memotivasi para karyawan agar dapat bekerja lebih efektif. Karena perusahaan memerlukan sumber manusia ,agar para sumber manusia bisa bekerja dengan baik ,perusahaan harus memberi motivasi bagai para pekerjanya .Cara memotivasi bukan hanya memberikan gaji yang besar melainkan memotivasi karyawan dengan membangun kepuasan , Melalui Kompensasi , Melalui Inspirasi , melalui pengakuan , melalui apresiasi.
Hapussaja setuju dengan teman teman sekalian, SDM sangat berpengaruh penting dalam menentukan pencapaian target perusahaan baik dalam visi maupun produktifitas. jika SDM tidak di kelola dengan benar maka produktifitas perusahaan akan menurun hal tersebut di pengaruhi banyak hal. untuk menjaga kualitas SDM kita juga tidak bisa terpaku pada prosedur yang baku. karena setiap SDM di setiap perusahaan memiliki kebutuhan yang berbeda, maka kita harus peka dalam menentukan kebijakan. apakah ingin memotivasi melalui kompensasi, suasana kerja, pelatihan, keamanan kerja ataupun kebijakan lainnya. terkadang jika hal hal ini tidak di perhatikan ada beberapa dampak bagi perusahaan antara lain tingkat turnover yang tinggi dan kinerja karyawan yang tidak maksimal. semoga bermanfaat.^^
HapusMenurut saya bagian yang paling menarik dalam bab ini terletak pada penjelasan tentang bagaimana karyawan yang termotivasi dapat meningkatkan nilai suatu bisnis. Zaman sekarang masih banyak perusahaan yang masih kurang memahami betul tentang hal tersebut sehingga banyak perusahaan yang selalu bermasalah dengan hal-hal yang berkaitan dengan SDM. Padahal apabila suatu perusahaan bisa membuat karyawan / SDM yang bekerja di perusahaan tsb merasa termotivasi atau nyaman maka perusahaan tersebut justru bisa memperoleh keuntungan yang lebih banyak.
BalasHapusMemang akan ditemukan berbagai kendala untuk melaksanakan kegiatan pengembangan SDM oleh perusahaan, namun di dalam bab ini pun juga sudah dijelaskan mengenai cara-cara untuk memotivasi karyawan serta cara-cara memotivasi karyawan yang tidak puas sekaligus cara-cara mengupayakan kepuasan kerja karyawan sehingga perusahaan dapat memotivasi karyawannya dengan baik.
Oleh sebab itulah menurut saya bab ini sangat menarik untuk dibahas.
Memang untuk menciptakan suatu situasi dimana para karyawannya dapat bekerja dengan keras demi perusahaan, dapat merasa puas bekerja di perusahaan, dan dapat mempunyai suatu perasaan ikut memiliki suatu perusahaan, itu adalah suatu hal yang tidaklah mudah. Tetapi, jika kita/perusahaan mau bersungguh-sungguh untuk mencapainya, hal tersebut bukanlah suatu hal yang tidak mungkin. Kita lihat sekarang ini, perekonomian yang sangat maju adalah Negara Cina, dan salah satu hal yang membuat mereka begitu hebat adalah karena para karyawan yang bekerja di perusahaan di Cina hampir semuanya juga menjadi pemegang saham atas perusahaan di mana mereka bekerja. Dengan demikian, semua karyawan mempunyai satu tekad supaya perusahaan tersebut menjadi yang terbaik dan yang terbesar. Demikian juga, gesekan antara perusahaan dengan pegawai sangat minim, sehingga jarang sekali kita menjumpai adanya demo-demo buruh di Negara Cina.
HapusSaya setuju karena dengan memberikan kenyamanan kepada karyawan di sebuah perusahaan maka akan memberikan dia motivasi yang akan berpengaruh kepada output yang diberikan sebagai balas jasanya kepada perusahaan tersebut maka dengan memberikan berbagai fasilitas tertentu kepada karyawan tersebut akan dapat menaikan loyalitasnya kepada perusahaan tersebut
HapusSaya setuju dengan pendapat anda, karena memang banyak perusahaan yang mempunyai masalah dengan SDMnya. Harusnya kita juga memikirkan SDM dalam menjalankan perusahaan agar para SDM merasa dibutuhkan dan di hargai dalam perusahaan tersebut.
Hapussaya setuju dengan pendapat anda,SDM(karyawan) suatu perusahaan merupakan komponen yang penting dalam meningkatkan perkembangan kualitas suatu perusahaan. Dengan memberikan motivasi kepada karyawan tentu juga akan berakibat positif pada kinerja suatu perusahaan. Tentu di sini perusahaan sendiri harus mampu dan bisa bekerja sama dengan baik bersama karyawannya. Hubungan yang harmonis antara karyawan dan perusahaan tentu akan membuat karyawan merasa lebih puas dan perusahaan pun akan mendapatkan untuk dari hasil kinerja karyawan yang memuaskan.
HapusSaya sangat setuju dengan pendapat anda ,SDM(karyawan) suatu perusahaan merupakan komponen yang penting dalam meningkatkan perkembangan kualitas suatu perusahaan agar bisa maju. Kita harus memberikan motivasi kepada karyawan tentu juga akan berakibat positif pada kinerja suatu perusahaan. Tentu di sini perusahaan sendiri harus mampu dan bisa bekerja sama dengan baik bersama karyawan karyawan dperusahaan kita .agar ada Hubungan yang harmonis antara karyawan dan perusahaan tentu akan membuat karyawan merasa lebih puas dan perusahaan pun akan mendapatkan untuk dari hasil kinerja karyawan yang baik dan memuaskan perusaahaan itu sendiri .
HapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
HapusMenurut pandangan saya, Dalam sebuah perusahaan manager perlu memotivasi karyawan-karyawan yang kinerjanya kurang semangat /menurun sehingga kinerja karyawan tersebut dapat meningkat lebih baik dari sebelum-sebelumnya.ada banyak cara untuk meningkatkan kinerja karyawan di dalam perusahaan yaitu salah satu nya menaikan gaji atau memberikan bonus,dan juga melakukan pendekatan kepada karyawan secara baik agar karyawan merasa sangat di perhatikan dalam perusahaan tersebut.
HapusSaya setuju dengan pendapat anda, karena para karyawan di perusahaan harus termotivasi agar dapat menangani suatu masalah SDM di dalam suatu perusahaan dan perusahaan itu sendiri harus bisa bekerja sama kepada karyawan agar karyawan puas dengan kerja nya dan bisa meningkatkan suatu kerjanya menjadi sangat memuaskan.
HapusSaya setuju dengan pendapat kalian. Dalam mempelajari bisnis, diperlukan pemahaman mengenai organisasi. Pada kenyataannya, organisasi sulit untuk dilihat secara kasat mata. Kita hanya tahu tentang organisasi itu memang ada karena organisasi selalu berhubungan dengan bisnis yang dijalankan. Keterlibatan SDM sangat menentukan kesuksesan proses perubahan organisasi karena SDM merupakan subyek penting yang akan melaksanakan proses perubahan dan hasil dari proses perubahan yang direncanakan. Untuk menunjang kesuksesan perusahaan diperlukan pengintegrasian fungsi SDM melalui praktek-praktek SDM dalam strategi bisnis perusahaan. Pemilihan dan penerapan strategi bisnis yang tepat akan sangat ditentukan oleh kualitas SDM yang berperan penting dalam kegiatan operasional perusahaan, merencanakan dan melaksanakan strategi bisnis yang ditetapkan. Pengintegrasian fungsi SDM dalam perencanaan strategi bisnis ini dimaksudkan untuk memberdayakan SDM yang dimiliki dalam pengelolaan berbagai unit kerja dalam organisasi agar proses pengelolaan sumber-sumber daya tersebut dapat dilakukan secara efektif dan efisien.
HapusSaya setuju dengan pendapat anda. SDM adalah salah satu sumber daya yang digunakan suatu perusahaan untuk melakukan kegiatan produksinya, maka dalam hal ini karyawan perusahaan merupakan bagian penting yang perlu diperhatikan. Karyawan perlu diberikan perlakuan yang baik dan dimotivasi agar dapat bekerja dengan nyaman dan giat. Selain itu, hubungan timbal balik yang baik antara karyawan dan perusahaan akan menguntungkan kedua belah pihak. Karyawan mendapatkan perlakuan yang baik serta haknya dan perusahaan dapat semakin berkembang dan meningkat produktivitasnya.
HapusSaya setuju dengan pendapat Yofina. Dari pembahasan Bab 10 yang begitu menarik, saya menyimpulkan bahwa perusahaan memiliki pengaruh besar dalam memotivasi karyawannya. Kinerja perusahaan bergantung dari bagaimana perusahaan dapat memotivasi karyawannya. Semakin perusahaan dapat memotivasi karyawannya, akan semakin meningkat pula kinerja karyawannya. Kinerja karyawan yang meningkat tentu akan meningkatkan tingkat produksi sehingga perusahaan dapat mencapai laba yang tinggi pula. Selain itu, ada banyak cara untuk memotivasi karyawan. Namun menurut saya tidak ada satupun alat motivasi yang dapat bekerja secara sempurna untuk seluruh karyawan karena setiap karyawan memiliki karakter dan kondisi yang berbeda-beda
BalasHapusHai Angeline, saya setuju dengan pendapatmu. Apabila perusahaan bisa memotifasi setiap karyawannya dnegan baik, maka kinerja setiap karyawan akan semakin membaik dan kualitas hasil produksi akan semakin membaik pula.
Hapusyang menarik dalam bab ini adalah bagaimana suatu perusahaan meningkatkan efektifitas karyawan"nya dalam organisasi di perusahaan tersebut.
BalasHapusyaitu dengan memotivasi karyawannya agar bisnis perusahaan itu terus meningkat.
dan bisnis tersebut dapat memperoleh profit yng lebih banyak.
Semangat bekerja para karyawan suatu perusahaan sangat tergantung pada bagaimana perusahaan tersebut memotivasi para karyawannya, sehingga mereka dengan senang hati dan rela bekerja keras supaya perusahaan dapat berkembang dengan pesat. Adapun cara memotivasi karyawan dapat menggunakan berbagai cara, antara lain :
Hapus1.) Dengan reward and punishment. Artinya bila karyawan membuat suatu prestasi yang bagus, maka karyawan tersebut akan mendapat reward. Sebaliknya jika karyawan melakukan pelanggaran, maka akan mendapat suatu punishment.
2.) Karyawan dimotivasi sedemikian rupa agar timbul perasaan self belonging terhadap perusahaan tersebut. Karena perusahaan yang maju dan makmur juga akan membuat para karyawannya makmur.
3.) Karyawan dimotivasi sedemikian rupa supaya mereka tidak pasif dalam menghadapi pekerjaan. Sehingga mereka dapat kompak bekerja dan membentuk suatu team work yang baik.
saya setuju, bab ini sangat ,menarik, karena dlm suatu perusahaan selain memperhatikan sistem produksi juga harusmemperhatikan SDM, dengan karyawan yang merasa termotivasi maka perusahaan dalam beroperasi akan berjalan dengan lancar
Hapussaya setuju dengan dwi. dengan memotivasi karyawan, karyawan akan punya semangat untuk bekerja sehingga produktivitasnya bisa meningkat. konsekuensinya, tingkat produksi yang lebih tinggi pun bisa tercapai sehingga laba yang diperoleh pun bisa lebih banyak. terima kasih.
Hapussaya juga stuju selain motivasi gaji hendaknya diperhatikan pula karena dengan adanya gaji karyawan lebih bersemangat dan ada tujuannya.
HapusMenurut saya tiap hal yang di bahas dari bab ini sungguh menarik karena membahas mengenai cara membuat sebuah usaha berkembang dengan melakukan perbaikan pada bidang pekerja yaitu karyawan yang dampak positifnya dapat meningkatkan kinerja karyawan serta membuat sebuah perusahaan menjadi berkembang.
BalasHapusSalah satu hal yang sangat mempengaruhi maju atau mundurnya suatu perusahaan adalah para SDM dari perusahaan itu sendiri. Karena jika SDM perusahaan tersebut baik, maka produk yang dihasilkan akan baik pula. Sehingga, produk kita mempunyai nilai tambah dibandingkan dengan produk sejenis dari perusahaan lain. Untuk diperoleh kualitas SDM yang bagus, maka perusahaan harus memotivasi para karyawan dalam menambah wawasannya. Antara lain, sering dilakukan pelatihan-pelatihan untuk meningkatkan kualitas produk yang dihasilkan dan juga para karyawan sering dikirim untuk mengikuti seminar-seminar tentang teknik terbaru dalam menghasilkan produk yang berkualitas. Dengan adanya SDM yang berkualitas baik, maka produk yang dihasilkan juga bermutu tinggi. Dengan demikian, dapat dipastikan bahwa perusahaan akan berkembang dengan pesat pula.
HapusSaya setuju dengan pendapat Dennis dan Gabby. Selain yang dikatakan dengan Gabby, menurut saya kalau perusahaan juga perlu untuk memberikan kriteria-kriteria untuk merekrut karyawan baru agar perusahaan bisa berkembang lebih pesat lagi.
Hapussaya juga setuju dengan kalian, bisa kita bayangkan bagaimana jika sebuah perusahaan tidak memiliki SDM? tentu perusahaan tersebut tidak akan dapat menjalankan proses produksinya. Dan coba kita bayangkan lagi bagaimana jika sebuah perusaahaan memiliki SDM namun SDM itu tidak dapat menjalankan tugasnya dengan baik? tentu perusahaan tersebut akan mengalami hambatan dan tingkat produktivitasnya pun tidak akan maksimal sehingga profit yang diperoleh tidak akan sesuai dengan harapan. Dengan kata lain, karyawan memang sangat menentukan kemajuan atau keberhasilan sebuah perusahaan.
Hapussaya setuju dengan pendapat anda, bab ini memang menarik untuk dibahas. karena dari bab ini kita dapat belajar salah satu faktor yang terpenting dalam mengembangkan usaha yaitu karyawan. karena perusahaan dapat berkembang dan maju juga dipengaruhi oleh kinerja karyawan yang efektif, sehingga perusahaan dapat maju dan berkembang. selain itu kita juga harus tau kompetensi yang dimiliki karyawan untuk menciptakan sistem kinerja yang baik dan karyawan dapat lebih termotivasi.
Hapus3103013255
BalasHapusMenurut saya yang menarik darii bab ini adalah ketika banyaknya suatu bisnis yang berhasil bukan karena ide bisnisnya, melainkan karena karyawannya, tetapi para karyawan juga perlu dimotivasi serta perlu melakukan ketrampilan yang sesuai untuk melakukan pekerjaannya.
Karyawan juga memilki titik jenuh dalam pekerjaannya, yaitu ketika karyawan menjadi tidak puas ketika mereka memandang faktor-faktor yang berkaitan dengan pekerjaan mereka yang disebut FAKTOR HIGIENE (faktor yang tidak memadai dalam bidang mereka).
Oleh karena itu motivasi sangat dibutuhkan agar banyak karyawan berkinerja dengan sangat baik. selama manajer dapat secra efektif memotivasi karyawannya, mereka dapat memperbaiki kinerja karyawan sehingga meningkatkan pula kinerja perusahaan.
Untuk menjaga agar para karyawan tidak mengalami perasaan jenuh dalam bekerja, maka perusahaan harus memotivasi semangat kerja para karyawannya. Hal ini dapat dilakukan dengan cara memberi kesempatan pada karyawannya untuk mengejar karir setinggi-tingginya tanpa ada hambatan dan campur tangan dari perusahaan. Dengan demikian, secara otomatis para karyawan akan bekerja sekuat tenaga untuk mencapai karir yang tertinggi, dan efeknya akan membuat perusahaan menjadi berkembang dengan pesat.
HapusSaya setuju dengan pendapat sdrii. Yolanda kesuksesan suatu perusahaan itu bukan dari ide perusahaan tersebut tetapi juga karena karyawannya. Suatu peran manejer dalam mengkoordinasi/ memanejemen para karyawannya sangat di perlukan untuk menunjang kinerja dari perusahaan tersebut. Perusahaan juga turut berpengaruh dalam meningkatkan kinerja para karyawan yaitu dengan memenuhi tiap - tiap kebutuhan karyawannya
HapusSaya setuju dengan pendapat sdrii. Yolanda kesuksesan suatu perusahaan itu bukan dari ide perusahaan tersebut tetapi juga karena karyawannya. Suatu peran manejer dalam mengkoordinasi/ memanejemen para karyawannya sangat di perlukan untuk menunjang kinerja dari perusahaan tersebut. Perusahaan juga turut berpengaruh dalam meningkatkan kinerja para karyawan yaitu dengan memenuhi tiap - tiap kebutuhan karyawannya
BalasHapussaya setuju dengan pendapat felix dengan perusahaan memenuhi kebutuhan karyawan secara wajar, untuk memaksimalkan produk yg dapat dihasilkan sehingga kita dapat memperoleh hasil yg maksimal. bisa dibayangkan bila karyawan mogok kerja karena haknya tidak dipenuhi, kita bisa kehilangan karyawan kita, padahal karyawan adalah faktor produksi yg penting dan harus terus diperhatikan.
HapusBab ini sangat menarik untuk dipelajari, karena dari bab ini pentingnya SDM bagi kinerja perusahaan. Oleh sebab itu, kinerja perusahaan bergantung pada bagaimana sumber daya tersebut dikelola. Manajemen SDM meliputi perekrutan karyawan, pengembangan keahlian yang mereka miliki, dan mengevaluasi kinerjanya. Perekrutan, pelatihan dan pengevaluasian karyawan adalah kunci keberhasilan sebuah perusahaan. Keputusan mengenai pengevaluasian dan perekruta karyawan juga penting karena evaluasi dan perekrutan akan menentukan karyawan mana yang nantinya akan dipromosikan untuk menjadi para pengambil keputusan penting.
BalasHapusSaya setuju dengan pendapat anda bahwa perekrutan, pelatihan, serta pengevaluasian adalah hal yang penting bagi perusahaan. Tetapi cara bagaimana perusahaan dapat memotivasi karyawannya juga menjadi sangat penting, contohnya dengan memberikan reward dan punishment selain itu perusahan juga dapat membuat karyawannya ikut merasa memiliki perusahaan dengan memberikan saham pada para karyawan sehingga karyawan jadi terpacu untuk membuat perusahaannya lebih baik lagi kedepannya.
Hapussaya setuju dengan pendapat anda,Manajemen SDM sangatlah membantu perusahaan dalam meningkatkan kualitas dan kinerja perusahaan itu sendiri. Dengan adanya manajemen SDM perusahaan dapat mengatur hubungan dan fungsi peranan para karyawan secara efektif dan efisien,sehingga tujuan suatu perusahaan dapat tercapai secara maksimal.Dalam manajemen SDM kompensasi juga diperlukan untuk memuaskan dan memotivasi karyawan.
HapusMenurut saya, bab ini sangat menarik untuk kita pelajari. Disini saya akan membahas tentang cara memotivasi para karyawan dalam bekerja. Kita semua mengalami masalah apakah pekerjaan kita itu sesuai dengan yang kita dambakan. Atas dasar alasan ini langkah pertama menuju penciptaan seorang tenaga kerja yang termotivasi seharusnya dengan cara menerima karyawan yang termotivasi dari dirinya sendiri. Caranya menurut Gerald Graham, Direktur Sekolah Bisnis Universitas Wichita State, adalah dengan mengkaji riwayat dan pengalaman mereka.
BalasHapusSayangnya untuk kebanyakan manajer, pekerja yang mereka miliki adalah pekerja yang terpaksa. Dengan demikian, cara selanjutnya yang harus dilakukan adalah menemukan cara untuk mempercepat dorongan di dalam diri mereka menuju kesuksesan. Sebelum mencoba ini, para manajer harus mengetahui berbagai perilaku yang memotivasi mereka.
Berikut beberapa cara memberikan para karyawan motivasi untuk bekerja dengan baik :
1. memberikan kepada pekerja keterangan yang mereka perlukan untuk melakukan sesuatu pekerjaan yang baik.
2. memberikan kesempatan umpan balik secara teratur.
3. meminta masukan dari karyawan dan melibatkan mereka di dalam keputusan yang mempengaruhi pekerjaan mereka.
4. membuat saluran komunikasi yang mudah dipergunakan, sehingga karyawan dapat menggunakannya untuk mengutarakan pertanyaan/kehawatiran mereka dan memperoleh jawaban.
5. belajar dari para karyawan itu sendiri apa yang memotivasi mereka
6. mempelajari apa saja kegiatan-kegiatan lain yang pekerja lakukan bila mereka mempunyai waktu luang, dan kemudian menciptakan kesempatan bagi mereka untuk melakukan kegiatan itu secara lebih teratur.
7. memberi selamat secara pribadi kepada karyawan yang melakukan pekerjaan dengan baik.
8. terus menerus memelihara hubungan dengan orang yang mereka bawahi.
9. menulis Memo secara pribadi kepada mereka tentang hasil kinerja mereka.
10. menghargai karyawan karena pekerjaan mereka yang baik secara umum.
11. meliputi pertemuan-pertemuan pembentukan moril seperti “merayakan kesuksesan yang dicapai kelompok” dan tidak perlu dibesaar-besarkan cukup dengan memberitahukan kelompok pada waktu yang tepat bahwa mereka telah mengerjakan suatu pekerjaan dengan baik.
12. memberi karyawan satu pekerjaan yang baik untuk dikerjakan dan para manajer harus memperlihatkan kepada karyawan bagaimana mereka dapat berkembang dan memberi kesempatan untuk mempelajari kemampuan-kemampuan baru.
13. memastikan apakah karyawan mempunyai sarana kerja yang terbaik.
Kegiatan yang berdampak kuat pada jajaran karyawan paling bawah harus benar-benardikenali, karena karyawan harus mengtahui apa tujuan dari pekerjaannya. Selanjutkan agar uang mampu memotivasi karyawan, jumlahnya harus berarti bagi mereka.
Menurut saya SDM adalah faktor utama yang menunjang keberhasilan suatu bisnis,apabila pengelolaan SDM itu sendiri buruk,maka bisnis yang dijalan kan akan terhambat,bab ini mengajarkan bagaimana nya mengembang kan usaha melalui perbaikan kualitas SDM itu sendiri yg tidak lain adalah karyawan,karena karyawan adalah salah satu yang berperan dalam menentukan keberhasilan suatu bisnis.
BalasHapusSaya setuju dengan pendapat anda. Kita harus mengelola SDM kita dengan baik, sehingga kita dapat mengoptimalkan pendapatan dengan tenaga karyawan kita. Kita juga dapat mengembangkan kemampuan mereka dengan mengadakan pelatihan/training guna meningkatkan kualitas mereka untuk kepentingan perusahaan sendiri. Tapi kita juga harus memberikan mereka kesempatan untuk berkembang dengan sendirinya, para manager pun juga harus mengarahkan bawahannya agar dapat bekerja dengan baik.
HapusSaya juga setuju. SDM sangatlah penting dalam sebuah usaha, karena mrekalah yang menentukan lancarnya proses produksi atau tidak. Maka dari itu kita harus menjaga agar kinerja para karyawan tetap aktif dan produktif. Salah satu caranya bisa dengan memberikan bonus pada karyawan yang berprestasi, misal seorang karyawan mampu bekerja dengan baik dan menghasilkan produksi yang memuaskan, maka karyawan tersebut mendapatkan bonus kenaikan gaji. Hal ini dilakukan supaya semua karyawan terpacu untuk bekerja dengan baik dan benar.
HapusSaya setuju dengan pendapat anda bahwa perekrutan, pelatihan, serta pengevaluasian adalah hal yang penting bagi perusahaan. Tetapi cara bagaimana perusahaan dapat memotivasi karyawannya juga menjadi sangat penting, contohnya dengan memberikan reward dan punishment selain itu perusahan juga dapat membuat karyawannya ikut merasa memiliki perusahaan dengan memberikan saham pada para karyawan sehingga karyawan jadi terpacu untuk membuat perusahaannya lebih baik lagi kedepannya.
Hapusyaa, saya juga setuju dengan Tomy Alexander. Menurut saya hal yang paling penting yang menentukan keberhasilan suatu bisnis ialah SDMnya. Mungkin kita bisa membeli peralatan yang canggih dan modern namun apabila tidak adalah sumber daya manusia yang dapat mengaplikasikan teknologi tersebut maka sama saja sia-sia. Sumber daya manusia sangat penting maka dari itu karyawan-karyawan diperusahaan harus sering diberikan pelatihan-pelatihan agar mereka memiliki keterampilan dan memiliki kinerja yang baik pula. Dari SDM yang efisien maka tingkat produktivitas sebuah perusahaan tentu akan baik pula. Saya juga setuju dengan teman" yang lain yang telah menyampaikan argumentasinya serta menambah beberapa tips" cara memotivasi para karyawan.
HapusBab ini sangat menarik untuk dipelajari karena berkaitan dengan pengelolaan SDM yang baik,SDM itu sendiri yang tidak lain adalah karyawan dan anggota lain nya yg menduduki posisi penting dalam suatu bisnis sangat perlu dikelola dengan baik,karena berkaitan erat dengan faktor produksi. Dalam bab ini kita di ajarkan bagaimana karyawan yang termotivasi dapat meningkatkan nilai suatu bisnis,mengupayakan kepuasan kerja karyawan dan tipe kompensasi yang harus diberikan kepada karyawan.
BalasHapusMenurut saya kepuasan SDM sangat penting, karena semua kinerja perusahaan tergantung dengan kinerja karyawan sendiri. Apabila karyawan tidak memiliki semangat dalam berkerja maka akan mempengaruhi produktifitas perusahaan yang juga akan mempengaruhi profit perusahaan sendiri. Dari segi perusahaan, perusahaan juga memberi motivasi positif agar SDM yang dihasilkan bisa semaksimal mungkin dalam tanggung jawabnya. Dalam bab ini kita di ajarkan untuk lebih memberi motivasi Karyawan yang pada akhirnya dapat mempengaruhi pendapatan yang dihasilkan perusahaan sendiri. Dan perusahaan juga harus mengevaluasi bagi SDM yang tidak memenuhi kualitas yang dapat merugikan perusahaan.
BalasHapusSaya setuju dg pendapat kamu,karena SDM adlh salah satu faktor produksi yg penting...karena kinerja karyawan memang sangat mempengaruhi pendapatan perusahaan.
HapusApabila SDM tidak puas terhadap perlakuan atasan,itu akan mengganggu kinerja karyawan yang nantinya akan berdampak pada pendapatan perusahaan.
saya inget bertanya kepada kalian yang menyampaikan bahwa kepuasan SDM sangat penting. Bagaimana menurut anda meengenai para buruh yang saat ini sedang gencar-gencarnya berdemo untuk menaikan UMR smpai 3,7 dan mungkin untuk saat ini di Indonesia kurang memungkinkan sehingga dipandang kurang realistis?
HapusThx
saya akan menanggapi pertanyaan anda. kepuasan karyawan itu benar memang sangat penting tapi juga dilihat dari sudut" yang memberikan hasil positif untuk perusahaan. seperti halnya yang saya sampaikan kepuasan karywan berdampak pada profit perusahaan. kembali lagi dengan kasus yang ada sampaikan para buruh meminta kenaikan UMR 3,7. tetapi kembali lg perusahaan akn memberikn kebijakan" yang jg dilihat dari segi kemampuan perusahaan apakah keingin SDM tsb dapat memberikan dampak positif bagi perusahaan yang di maksud adalah dapat timbal balik "profit yang sangat tinggi".
HapusMenurut saya bagian yang menarik dari bab ini adalah tentang bagaimana cara merekrut karyawan yang efektif dan kreteria dalam perekrutan karyawan baru. Dengan adanya beberapa kriteria perusahaan akan bisa mendapatkan profit yang besar karena semua karyawan efektif
BalasHapusSaya setuju dengan pendapat ini, memang suatu perusahaan akan ditentukan maju atau tidaknya dari produktifitas para pekerjanya. Maka dari itu setiap perusahaan harus memilih karyawanya dengan tepat. Jika hanya memilih asal maka akan berdampak pada kelngsungkan dari perusahaan tersebut.
HapusHalo Daniel, memang dalam kelangsungan perusahaan dibutuhkan karyawan yang tepat dan andal. Maka dari itu dalam setiap merekrut karyawannya, perusahaan biasanya menggunakan bagian HRD (Human Resources Development) yang notabene merupakan lulusan psikologi sehingga memahami motivasi dan semangat kerja karyawannya.
HapusTidak hanya itu Daniel, meskipun di awal perekrutan motivasi dan semangat kerja nya tinggi, dalam beberapa tahun kedepan karyawan akan mengalami titik jenuh maka diperlukan adanya motivasi dan metode yang diterapkan. Mulai dari memberikan kenyamanan terhadap karyawan seperti program waktu yang fleksibel dan berbagi pekerjaan, sehingga karyawan tidak mengalami tekanan. Hingga pengaturan metode dan tunjangan. Perusahaan dapat mengaplikasikan bagi hasil produktivitas atau "productivity gain sharing" seperti salah satu perusahaan perbankan,investasi, dan sekuritas Amerika Serikat , JP Morgan Chase atau mengikutsertakan karyawan dalam kepimilikan perusahaan (saham) sehingga karyawan termotivasi untuk bekerja lebih giat lagi dengan tujuan semakin tinggi profit perusahaan, semakin tinggi juga bagi hasil atau dividen yang diterima karyawan.
Terima kasih Daniel.
Menurut saya bahasan bab ini adalah mengelola SDM diperlukan dalam manajemen SDM karena berhubungan dengan pengendalian sistem formal dalam organisasi, untuk menjamin penggunaan dan pengembangan bakat manusia secara efektif dan efisien guna mencapai tujuan perusahaan. Peran strategis Manajemen SDM, antara lain: a.Sebagai connecting role, menghubungkan peran antara SDM dengan bisnis, memahami tujuan bisnis hendak kemana dan membantu mendukung pencapaian kinerja bisnis, dan meningkatkan keterlibatan pada isu strategis perusahaan. b.Sebagai enabling role, yaitu menempatkan pihak lain (baik internal maupun eksternal perusahaan) sebagai customer yang harus dilayani kebutuhannya (customer first). c.Sebagai monitoring role, dengan cara memanfaatkan Human Resources Information System (HRIS). d.Sebagai inovating role, melalui pengukuran efektivitas dan efisiensi SDM. e.Sebagai adapting role, dengan menggunakan perannya yang fleksibel untuk mengurangi hambatan birokrasi pada perusahaan.
BalasHapusSamuel Gustaf P. / 3203013038 / kelas A
Menurut saya, bab ini menarik dipelajari karena apabila kita menjadi seorang pemimpin, kita harus tau bagaimana memotivasi karyawan kita. Mengapa karyawan perlu dimotivasi? Pada dasarnya, kenyamanan karyawan pada pekerjaannya berdampak langsung terhadap profit perusahaan kita. Kita bisa memotivasi karyawan dengan cara memberikan reward apabila mereka berprestasi, bisa juga mengadakan tour wisata guna mengenal satu dengan yang lainnya agar semakin kompak dalam teamwork dan tidak pasif. Kita juga bisa meminta pendapat karyawan untuk hal2 yang melibatkan karyawan sendiri. Sementara itu, merekrut karyawan juga tidak bisa sembarangan. Setidaknya kita harus tau bagaimana latar belakangnya dengan jelas. Misalnya, pendidikan atau pekerjaan sebelumnya. Kita pun juga perlu sesekali mengevaluasi pekerjaan karyawan, hal ini bisa memastikan bahwa karyawan dihargai ketika mereka bekerja dg baik. Namun, jika pekerjaan mereka kurang memuaskan, kita bisa berbicara dg baik. Mungkin ada hal yang mengganjal dlm dia melakukan pekerjaannya.
BalasHapusmenuut saya mempelajari bab ini sangat menarik karena kita dapat mengetahui karyawan yang baik dalam bekerja . karena apabila karyawan memiliki sikap yang baik, jujur, dan bertanggung jawab maka akan membuat kinerja mereka juga baik . selain dari sikap yang dimiliki oleh karyawan tersebut, sebaiknya karyawan harus dibberikan motivasi agar pekerjaan mereka semakin baik sehingga nama perusahaan akan baik pula . maka dari itu, saat merekrut karyawan baru diperlukan kriteria khusus agar tidak salah dalam memilih karyawan dengan tepat .
BalasHapusDalam bab ini Kita dapat mengetahui cara-cara memotivasi SDM pada perusahaan yaitu karyawan . Karyawan mempunyai peran penting dalam perusahaan karena jika kinerja karyawan buruk maka perusahaan tersebut akan buruk begitupun sebaliknya. Jika perusahaan tidak menginginkan kinerja karyawan buruk maka kita dapat memberikan motivasi seperti program kompensasi, keamanan kerja, jadwal kerja yang fleksibel, dan program keterlibatan karyawan. Selain itu, dalam bab ini juga kita dapat mengetahui criteria-kriteria dalm perekrutan karyawan, tipe dalam kompensasi.
BalasHapusMenurut saya hal yang menarik dari bab ini adalah membahas mengenai cara membuat sebuah usaha berkembang dengan melakukan perbaikan pada bidang pekerja yaitu karyawan. Dan bagaimana caranya memotivasi karyawan agar meningkatkan kinerja serta hasil produksi yang berdampak pada kepuasan kerja dan naik nya angka hasil produksi.
BalasHapusmenurut saya, dari bab ini kita diajarkan bahwa kita sebagai seorang wirausahawan, kita harus merekrut karyawan dengan efektif, dan bagaimana cara kita sebagai pimpinan untuk memotivasi dan memperlakukan karyawan dengan baik. karena karyawan adalah ujung tombak dari perusahaan kita.
BalasHapusSaya setuju dengan pndapat kamu. Karena karyawan merupakan elemn penting dalam perusahaan. Kinerja mereka sangat mempengaruhi perkembangan dari perusahaan tsb.
Hapusmenurut saya sangat menarik dan penting mempelajari bab ini, karena karyawan adalah salah satu aspek penting dalam bisnis. seperti yg sering kita lihat, banyaknya karyawan yang Demo,itu dapat disebabkan karena pengelolaan karyawan yg kurang tepat, itu dapat menyebabkan kegiatannya produksi perusahaannya terhambat dikarenakan demo tersebut. bukan malah untung maksimal yg didapat tapi malah kerugian. oleh sebab itu, dalam bab ini kt dapat mengetahui cara mengelola karyawan dengan benar.
BalasHapusMenurut saya bab ini sangat penting di dunia perusahaan atau usaha karena Sumber Daya Manusia sangat penting bagi karyawan agar bs meningkat kan kinerja yang lebih bagus dan menguntungkan bagi perusahaan itu sendiri
BalasHapusYang menarik dalam bab ini itu, karena SDM(karyawan) suatu perusahaan merupakan komponen yang penting dalam meningkatkan perkembangan kualitas suatu perusahaan. Dengan memberikan motivasi kepada karyawan tentu juga akan berakibat positif pada kinerja suatu perusahaan.
BalasHapusmenurut saya, yang menarik dari bab ini adalah cara efektif merekrut karyawa, dari bab ini saya bisa tahu cara merekrut karyawan dengan efektif karena dalam suatu perusahaan jika kita asal-asalan merekrut karyawan maka perusahaan tersebut tidak akan berkembang, jadi merekrut karyawan dengan efektif itu sangat penting.
BalasHapusMenurut sya, karyawan (SDM) sangat mempengaruhi sbuah prusahaan karena kemajuan suatu perusahaan jga dipengaruhi oleh karyawan. Sehingga menejer harus memperhatikan setiap karyawannya spaya tetap memberikan kinerja baik trhadap prusahaan
BalasHapusmenurut saya, dalam sebuah perusahaan harus memiliki SDM yang memadai. karena dengan adanya sumber daya manusia yang memadai akan terjadi kinerja yang sangat baik dari perusahaan tersebut.
BalasHapusMenurut saya yang menarik dari bab ini adalah bagaimana kita memotivasi karyawan, karena memotivasi karyawan sangat penting, karena jika karyawan dapat bekerja dengan baik perusahaan juga akan berkembang dengan baik. Terima kasih
BalasHapusMenurut saya yang menarik dari bab ini yaitu perusahaan memiliki pengaruh besar dalam memotivasi karyawannya,kinerja perusahaan sangat bergantung dari bagaimana perusahaan dapat memotivasu karyawannya,kinerja karyawan yang meningkat tentu akan meningkatkan tingkat produksi sehingga perusahaan memiliki keuntungan yang tinggi
BalasHapusbab ini sangat menarik karena sdm sangat penting dalam mengelola suatu bisnis karena perusahaan dituntut untuk memberikan pelayanan terbaik kepada konsumen dan memberikan kinerja yang optimal sehingga konsumen merasa terlayani dengan baik dan merasa puas. Karena jika konsumen merasa tidak puas dapat melakukan komplain yang dapat merusak citra perusahaan. Hal ini menunujukkan bahwa sumber daya manusia sangat berpengaruh terhadap kesuksesan perusahaan dalam pencapaian tujuannya.
BalasHapusbab ini sangat menarik karena Sumber daya manusia mempunyai fungsi mengelola input yang dimiliki perusahaan secara maksimal untuk mendapatkan hasil yang diharapkan oleh perusahaan itu sendiri Oleh karena itu perusahaan sebisa mungkin membuat para karyawan dapat melaksanakan pekerjaannya dalam keadaan yang tenang dan nyaman, tanpa ada ketegangan dan kecemasan yang dirasakan, Dengan suasana kerja atau lingkungan kerja yang menyenangkan akan membuat karyawan bekerja secara optimal.
BalasHapusIni yg penting bagaimana memuaskan SDM yg kurang puas ketika bekerja, saya rasa ini ada hubungannya dengan filsafat manusia manusia dan motivaso, karena memotivasi SDM yg kurang puas,
BalasHapusMenurut saya materi ini sangat menarik untuk di pelajari karena kita sebagai pengusaha dalam suatu perusahaan dapat memotovasi karyawan guna mengelola SDM agar meningkatkan kinerja perusahaan
BalasHapussaya masih bingung dengan materi ini, mengelola SDM contohnya memotivasi karyawan, dalam hal apa karyawan di motivasi dan bagaimana caranya??
BalasHapusHaloo Kristian. Menurut saya, karyawan dimotivasi seputar pekerjaannya.Ada baiknya jika hubungan antara atasan dan bawahan adalah hubungan yg seperti kawan sehingga dpt lebih connect satu sama lain. Cara memotivasinya pun bervariasi, bs dgn pendekatan tujuan, memastikan bahwa karyawan memiliki tujuan yg hendak dicapai, tujuan yg menantang akn membuat karyawan lbh berfokus dan bekerja keras. Bs jg dgn pengakuan kontribusi karyawan, memberikan penghargaan kpd mereka melalui pengakuan yg baik, krn bg karyawansgt penting sekali utk memiliki keyakinan bahwa hasil kerja mereka dihargai. Kemudian jg dpt dilakukan dgn pemberian insentif, pemberian fasilitas bg karyawan yg terbaik dan masih banyak lagi cara memotivasi yg lain.
HapusHai Kristian, menurut saya memotivasi karyawan dapat dilakukan dengan cara meningkatkan kepuasan kerja dengan menyediakan:
Hapus1. program kompensasi yang memadai, yang menyelaraskan kompensasi dengan kinerja
2. keamanan kerja
3. jadwal kerja yang fleksibel/
4. program keterlibatan karyawan.
Sulistia
Kelas A
Akuntansi
Halo Kristian Hadinata, saya sependapat dengan Debora dan Sulistia.
Hapussaya ingin menambahkan, bahwa program kompensasi yang memadai dapat berupa program insentif. Mengembangkan program kompensasi yang sesuai dapat berupa menyelaraskan program kompensasi dengan tujuan bisnis dan tujuan karyawan tertentu, menetapkan tujuan yang dapat dicapai bagi karyawan, menerima masukan karyawan mengenai program kompensasi. Program keterlibatan karyawan dapat berupa perluasan pekerjaan, rotasi pekerjaan, pemberdayaan dan manajemen partisipatif, kerja sama tim, manajemen terbuka. Terima kasih.
dalam materi ini kita tahu dalam perusahaan utamanya para pekerja atau karyawan perlu adanya motivasi kerja guna meningkatkan kualitas kerja dan dapat pula meningkatkan nilai perusahaan
BalasHapusHalo Ivan, saya setuju dgn pendapatmu. Motivasi kerja sangat diperlukan bg karyawan sebagai dorongan utk bekerja itu sendiri, dorongan utk berkomitmen dlm pekerjaan tsb. motivasi kerja jg dpt mempengaruhi semangat karyawan dlm bekerja. Semangat itulah yg mempengaruhi kinerjanya. Semakin besar kinerja maka akan semakin besar produktivitas suatu perusahaan. Hal teraebut akan mempengaruhi nilai perusahaan. Selain itu, hal tsb jg berpengaruh thd pendapatan karyawan serta kesejahteraannya.
Hapusya, saya setuju dengan pendapat kalian semua. Bahwa, seseorang perlu motivasi untuk menyemangatinya dalam melakukan sesuatu. Sehingga, ketika mereka putus asa atau ingin mundur, mereka dapat mengingat apa yang menjadi motivasinya dalam bekerja. Pengaruh motivasi sangat besar dalam kehidupan seseorang
HapusSetelah belajar mengenai ‘senjata’ perusahaan berupa konsep dan trategi guna membangun perusahaan yang berkualitas. Kini saatnya kita belajar tentang ‘prajurit’ yang akan memakai senjata tersebut. Yang dalam dunia perusahaan bisa kita sebut sebagai ‘karyawan’. Dalam membangun perusahaan pastilah kita ingin memiliki karyawan atau Sumber Daya Manusia yang berkualitas. Seorang prajurit yang dapat ‘menggunakan’ senjata kita dengan baik. Jadi belajar bisnis dalam hal Sumber Daya Manusia sangatlah penting agar segala konsep maupun strategi yang kita susun dapat dikerjakan dengan tepat. Dalam hal ini tentulah kita membutuhkan seorang karyawan yang tepat pula. Demikian pendapat saya, terima kasih
BalasHapusmenurut saya karyawan juga bagian penting dalam perusahaan, karena menurut saya semua anggota perusahaan sangat lah penting meskipun jabatannya hanyalah karyawan.... karena karyawan juga turut dalam pekerjaan perusahaan, sehingga di bab ini kita dapat belajar cara memotivasi karyawan dan merekrut karyawan yang baik.
BalasHapusmenurut saya yang menarik dari bab ini adalah cara merekrut karyawan dengan cara yang benar dan sesuai prosedur sehingga dalam perkembangannya karyawan dapat bekerja dengan baik dan mengenai cara memotivasi karyawan akan semakin mudah karena karyawan yang direkrut memiliki standar tertentu sehinggga lebih mudah dimotivasi terlepas bagaimana cara memotivasinya ,,,yang masih membuat saya bingung adalah bagaimana kita bisa menilai kepuasan karyawa terhadap apa yang diberikan perusahaan kepada mereka?dan manakah yang lebih penting bagi perusahaaan layanan kepada konsumen atau layanan kepada karyawan ?
BalasHapusmenurut pendapat saya tentang kita bisa menilai kepuasan karyawan salah satu nya dengan menggunakan wawancara yang dilakukan terhadap para karyawan secara individu. Dengan metode ini dapat diketahui secara mendalam mengenai bagaimana sikap karyawan terhadap berbagai aspek pekerjaan.
HapusMenurut saya, bab ini sangat menarik karena jika kita menjadi seorang pemimpin, kita juga harus memperhatikan karyawan karyawan yang bekerja. Karena mereka adalah bagian dari kinerja bisnis juga. Salah satu Caranya adalah dengan memotivasi. Selain motivasi, diajarkan juga metode untuk merekrut, melatih Dan mengevaluasi kinerja karyawan. Apabila metode ini berjalan secara efektif, kinerja perusahaan akan meningkat .
BalasHapusmenurut saya bab ini sangat penting yaitu bagaimana cara perusahaan meningkatkan efektivitas karyawan agar karyawan termotivasi dengan baik dalam menjalankan tugasnya serta karyawan dapat mengembangkan keahlihannya. karena karyawan merupakan salah satu bagian dari bisnis. jika karyawan tidak bekerja dengan bai maka perusahaan tidak akan berjalan secara efektif. maka perusahaan dapat memberikan motivasi kepada karyawannya seperti program kompensasi, keamanan kerja, jadwal kerja yang fleksibel, dan program keterlibatan karyawan.
BalasHapusmenurut saya yang menarik dalam bab ini ialah bagaimana kriteria yang digunakan dalam merekrut karyawan baru. Karena bagi saya kemajuan suatu perusahaan dapat tercapai / terdukung oleh adanya kinerja yang baik yang dihasikan dari kriteria pekerja tersebut dan dari kriteria itu juga bisa menilai loyalitas pekerja pada perusahaan tersebut.
BalasHapusMenurut saya bab ini sangat penting untuk di pelajari karena dengan mempelajari bab ini kita bisa mengetahui untuk bagaimana caranya memotivasi karyawan, untuk meningkatkan efektivitas karyawan dalam bekerja, dan juga mengetahui kriteria merekut karyawan baru, sehingga bisni yang akan kita jalankan bisa berkembang dan mendapatkan profit.
BalasHapusMenurut saya, bab ini penting karena mempelajari bagaimana kita memotivasi karyawan , dan lebih dekat dengan karyawan. Krena bagaimanapun karyawan telah membantu kita membuat proses produksi. Di dalam bisnis, kita harus dapat membuat karyawan nyaman dan melancarkan proses produksi yg ada di dalam perusahaan.
BalasHapussaya tertarik dengan materi perekrutan yang efektif karena Perekruan yang efektif menjadi paling penting saat ini ,yang pertama alasannya akan segera terjadi kekurangan pasokan tenaga kerja. bidang ini akan menjadi perhatian kita ,sebab masalah dari "bagaimana cara penyampaian informasi penerimaan anggota bisa sampai dengan menggunakan metode yang tepat. dengan sendirinya usaha untuk melakukan seleksi akan lebih baik yang akan menghasilkan beberapa tindakan pengelompokan calon anggota,
BalasHapushubungan antara pelamar dan perekrutan adalah hubungan dua arah ,pelamar mengharapkan informasi mengenai beberapa orgnisasi atau perusahaan dapat memperkerjakan mereka yang dapat menentukan kejelasan pada sikap untuk melakukan pelamar ,sedangkan perekrutan mengharapkan sejumlah informasi yang akurat mengenai bagaimana calon pelamar apabila mereka diterima dan dikerjakan pada organisasi/perusahaan.
fransiscus NRP:3203013007
pada bab ini saya bersependapat dengan yofina, pada bab ini saya berpandangan bahwa memotivasi karyawan itu perlu, karena dapat meningkatkan kinerja2 bisnis yang lebih baik dalam sumber daya manusia
BalasHapusHalo Michael. Saya setuju dgn pendapatmu. Motivasi kerja sangat diperlukan sbg doromgan utk bekerja itu sendiri dimana hal tsb dpt membuat karyawan lebih berkomitmen dlm pekerjaannya. Motivasi kerja dpt lebih menyemangati karyawan dlm bekerja, dgn demikian hal tsb akan berpengaruh thdp kinerja, produktivitas, serta nilai perusahaan.
Hapusmenurut pendapat saya, dimana dari pertanyaan diatas adalah bagaimana cara kita membuat karyawan mempunyai motivasi khusus dalam setiap melakukan pekerjaannya. Dan dismping itu pula kita juga harus membuat karyawan betah dan nyaman bekerja dalam suatu bisnis yang kita miliki, salah satunya dengan cara memberi fasilitas-fasilitas memadai yang membuat para karyawan puas dan betah bekerja di dalam bisnis kita. Selain fasilitas juga kita juga harus memantau dan terus mendorong para karyawan agar bekerja disuatu bisnis yang kita miliki dengan baik dan memuaskan.
BalasHapusHai Windy, saya setuju dgn pendapatmu. Motivasi kerja akan berpengaruh thd komitmen karyawan dlm pekerjaan tsb. Selain itu motivasi kerja akan menyemangati karyawan utk bekerja keras. Hal yg penting bg karyawan adlh pengakuan atas hasil kerja mereka, krn dgn begitu mereka memiliki keyakinan bahwa hasil kerja mereka dihargai.
HapusSaya setuju dengan pendapat saudara/i sekalian. Memang benar keadaan SDM sangat penting dalam rangka menjaga kesehatan usaha kita, karena merekalah yag menjalankan perusahaaan kita. Oleh karena itu, saya mendapati bab ini menarik untuk dibahas. Terima kasih.
BalasHapusbab ini sangat bagus dipelajari karena agar kita tahu bagaimana caranya mengelola SDM jadi tidak hanya berpacu pada SDA nya saja.
BalasHapus